Monday, January 31, 2011

Tentang KKN-PPM Bangka Barat 2011

KKN-PPM Bangka Barat 2011 adalah kegiatan Kuliah Kerja Nyata (KKN) yang dilakukan mahasiswa Gadjah Mada di Kelurahan Tanjung, Kecamatan Muntok, Kabupaten Bangka Barat, Provinsi Bangka Belitung. Kegiatan ini merupakan lanjutan dari KKN yang tahun lalu pernah dilaksanakan di tempat yang sama.

Program KKN-PPM Bangka Barat 2011 dibagai dalam beberapa divisi, yaitu:

Divisi sarana dan prasarana
Pembuatan Signage kawasan wisata (papan petunjuk)  
Pengadaan tempat sampah   

Divisi peningkatan produksi
Pelatihan pembuatan nugget ikan   
Pelatihan pemasaran produk industri UMKM   

Divisi Sosial Budaya dan ekonomi
Peyelenggaraan "Festival Pantai Muntok"   
Pembuatan Brosur pariwisata
Pembuatan website pariwisata
Pembuatan video promosi pariwisata
Pembuatan poster iklan layanan masyarakat
Penyelenggaraan lomba 17 agustus       
Pelatihan dasar-dasar jurnalistik   
Penyelenggaraan bimbingan belajar 
Penyelenggaraan Perpustakaan keliling   

Divisi Kesehatan Masyarakat
Sosialisasi PHBS (Perilaku Hidup Bersih dan Sehat)      
Sosialisai TOGA (Tanaman Obat Keluarga)

Divisi Pengelolaan Lingkungan
Penanaman pohon edukasi      
Sosialisasi manajemen pengelolaan limbah rumah tangga      
Pelatihan biogas
Sosialisasi pemanasan global

No comments:

Post a Comment